Translate

Selasa, 09 April 2013

MENUMBUHKAN KREATIFITAS ANAK

 MENUMBUHKAN KREATIFITAS ANAK KELAS III SD MELALUI PEMBUATAN 
ALAT PERAGA DARI KARTON BEKAS PADA MATA PELAJARAN IPA TEMATIK 
DENGAN MATERI PENGARUH GAYA PADA BENDA 

Dengan metodologi penugasan pada anak membuat alat peraga sendiri ang terdiri dari karton bekas pakaging air mineral, mie instan, atau lainnya, akan menumbuhkan kreatifitas dan proses pembelajaran yang menyenangkan.

Anak sambil bermain mengekspresikan kemampuanya dari segi psikomotor, pembelajaran ini dapat mencakup mata pelajaran lainnya diantaranya IPS, Matematika, SBK.

Pada tugas kali ini siswa membuan sebuah benda yang berbentuk mobil-mobilan dengan bahan dasar kardus bekas, lem. Dengan menggunakan alat basic Matematika yaitu penggaris dan busur, juga cutter, spidol, dan gunting.












Sambil belajar dan bermain anak dapat :
* Memelihara lingkungannya (IPS) dengan memanfaatkan berang bekas agar menjadi berfungsi kembali
* Menumbuhkan kreatifitas dan daya cipta untuk membuat suatu benda tiruan/mobil-mobilan (SBK)
* Menggunakan penggaris untuk mengukur agar bentuk benda menjadi seimbang (Matematika)
* Mempraktikan pengaruh gaya pada benda (IPA)

by krisna 090413

Tidak ada komentar:

Posting Komentar